vwindonesia

Jadi Gak Sih VW-Tesla Investasi Baterai Mobil Listrik di RI?

 Deputi Bidang Perencanaan Penanaman Modal Kementerian Investasi/ Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Indra Darmawan mengatakan pemerintah saat ini masih memproses rencana investasi baterai untuk mobil listrik dari produsen otomotif asal Jerman, Volkswagen. Tak hanya VW, investasi baterai mobil listrik dari Tesla juga masih diproses. “Terakhir adalah yang ditemui oleh Presiden Jokowi di Amerika itu […]

Jadi Gak Sih VW-Tesla Investasi Baterai Mobil Listrik di RI? Read More »

Rencana Besar Bisnis Volkswagen di RI

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan perkembangan terkini mengenai rencana investasi industri baterai kendaraan listrik di Indonesia, yang akan dijalankan Volkswagen. Bahlil menjelaskan, setelah pertemuan antara Presiden Joko Widodo (Jokowi) dengan CEO dari BASF, Eramet, dan Volkswagen (VW) di Hannover, Jerman pada pekan lalu, dipastikan ketiga perusahaan besar tersebut akan berinvestasi

Rencana Besar Bisnis Volkswagen di RI Read More »

Scroll to Top